temanggung.forumotion.com
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Anemia (Kurang darah)

Go down

Anemia (Kurang darah) Empty Anemia (Kurang darah)

Post  Admin Tue May 05, 2009 7:24 pm

Anemia merupakan penyakit darah rendah yang tidak hanya dapat terjadi pada orang dewasa, namun dapat terjadi pada anak dan bayi. Oleh karena itu, sangat penting untuk mengetahui bagaimana gejalanya, apa yang menjadi penyebabnya, dan bagaimana penanganannya.
Gejala anemia adalah sebagai berikut:
1.Tidak ada gejala awal yang khas.
2.Jika kadar Hb kurang dari 7 g/dl, seseorang akan mengalami pucat pada mata dan mulutnya.
3.Mudah lelah.
4.Memiliki nafas yang pendek.
5.Memiliki kadar Hb yang rendah.
Penyebab anemia yaitu:
1.Jika terjadi pada bayi, anemia dapat terjadi sebagai akibat bayi tersebut lahir prematur, atau bisa juga lahir kembar.
2.Tidak mendapat tambahan suplemen zat gizi. Umumnya banyak terjadi pada bayi cukup bulan atau prematur yang mendapatkan ASI ekslusif.
3.Pada balita, anemia dapat terjadi akibat kurangnya gizi yang dikonsumsi, infeksi kronis seperti tuberkulosa, dan infeksi parasit seperti cacing tambang.
Anemia dapat ditangani dengan cara sebagai berikut:
1.Memperbaiki konsumsi gizi.
2.Meningkatkan konsumsi makanan yangmengandung zat besi (Fe).
3.Menghindari konsumsi makan yang menghambat masuknya zat besi dan nutrisi lainnya ke dalam tubuh. Contohnya, senyawa fitat yang terdapat dalam sayuran.
4.Hindari transfusi darah jika kadar Hb kurang dari 6 g/dl, sedang menderita sakit berat, atau sedang akan menjalani operasi.
Admin
Admin

Umur : 44
Jumlah posting : 193
Points : 11455
Reputation : 0
Lokasi : Temanggung

https://temanggung.forumid.net

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik